DPR Dorong Investigasi Kayu Hanyut Akibat Banjir di Sumatera
Fenomena kayu gelondongan hanyut saat banjir melanda Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat memicu dorongan DPR RI segera bertindak. Langkah pemerintah membentuk tim investigasi bertujuan menelusuri asal-usul kayu, mencegah praktik ilegal, dan mengantisipasi dampak serupa di masa depan. Berikut ini Politik Ciki akan memberikan informasi terkait dorongan DPR RI agar…