Dedi Mulyadi Bantah Menkeu, Sebut Anggaran Jabar Tak Mengendap
Polemik anggaran daerah kembali mencuat, kali ini melibatkan Gubernur Jawa Barat (Jabar) Dedi Mulyadi dan Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa. Pernyataan Menkeu mengenai dana APBD Pemprov Jabar sebesar Rp 4,1 triliun yang mengendap di bank menuai reaksi keras dari Dedi Mulyadi. Gubernur Jabar ini tegas membantah angka tersebut, bahkan…